Pages

Monday, May 13, 2019

Selain Cacar Monyet, Ini 5 Penyakit Langka yang Jadi Ancaman Warga Dunia

Liputan6.com, Jakarta Baru-baru ini, Singapura dikejutkan dengan penyakit langka bernama monkeypox atau cacar monyet. Pada Rabu, (8/5/2019), pria Nigeria yang diketahui berusia 38 tahun dinyatakan memiliki virus langka tersebut. Kementerian Kesehatan Singapura mengungkapkan bahwa pria asal Nigeria menjadi pasien pertama yang terjangkit cacar monyet.

Dilansir Liputan6.com dari Channel News Asia pada Senin (13/5/2019), pria yang tidak dipublikasikan identitasnya itu tiba di Singapura pada tanggal 28 April. Pria tersebut menceritakan bahwa ia menghadiri sebuah pernikahan di negaranya sebelum kedatangannya di Singapura.

Kementerian Kesehatan Singapura mengatakan bahwa kemungkinan di sana ia mengonsumsi daging semak yang diduga menjadi penyebab penularan virus cacar monyet. Untungnya, penyakit langka tersebut tidak tergolong penyakit serius.

Profesor Leo Yee Sin, Direktur Eksekutif NCID mengatakan bahwa risiko penyebaran cacar monyet di Singapura rendah. Meski demikian, cacar monyet atau monkey pox bisa dibilang penyakit langka yang jadi ancaman warga dunia. Pasalnya, dibutuhkan penanganan khusus karena gejalanya jarang ditemukan.

Selain cacar monyet, beberapa penyakit langka juga sempat menggemparkan warga dunia. Wabah penyakit yang tergolong asing di bidang medis melanda berbagai belahan dunia. Selengkapnya, berikut Liputan6.com rangkum 5 penyakit langka yang jadi ancaman warga dunia yang dihimpun dari berbagai sumber, Senin (13/5/2019).

Let's block ads! (Why?)

from Berita Terkini, Kabar Terbaru Hari Ini Indonesia dan Dunia - Liputan6.com http://bit.ly/2HfWcHH

No comments:

Post a Comment